Assalaamu'alaikum sobat math...
Keterampilan berhitung dasar seperti penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian bilangan bulat (Matematika SD) merupakan modal paling penting untuk mempelajari matematika tingkat menengah (SMP & SMA/SMK). Namun sampai saat ini masih ada siswa SMP dan atau SMA/SMK yang belum menguasainya sehingga malas untuk menghadapi pelajaran yang ber"bau" angka.
Banyak strategi yang bisa kalian gunakan untuk meningkatkan keterampilan berhitung dasar, salah satunya dengan belajar sambil bermain melalui aplikasi smartphone.
Kesempatan kali ini saya perkenalkan salah satu aplikasi yang akan digunakan oleh siswa-siswi yang saya ajarkan di sekolah yakni aplikasi "Math Games"
Silakan download di hape anda dengan cara kunjungi link berikut https://play.google.com/store/apps/details?id=com.miniklerogreniyor.quiz.kids.math
Minggu, 29 Juli 2018
Selasa, 17 Juli 2018
Survey Pra Pembelajaran Matematika
Assalamu'alaikum. Siswa/siswi SMK BPN yang ceria
Sebelum pembelajaran matematika dimulai, kalian diwajibkan untuk mengisi survey Pra Pembelajaran. Isi sejujurnya aja ya, karena kejujuran akan membawa kepada kebaikan :)
Silakan scan QR Code dibawah ini menggunakan aplikasi QR & Barcode Scanner di hape mu. Kemudian klik linknya dan isi surveynya menggunakan browser hape.
Jika mengalami kesulitan, silakan klik link berikut untuk mengisi survey
link survey pra pembelajaran
Sebelum pembelajaran matematika dimulai, kalian diwajibkan untuk mengisi survey Pra Pembelajaran. Isi sejujurnya aja ya, karena kejujuran akan membawa kepada kebaikan :)
Silakan scan QR Code dibawah ini menggunakan aplikasi QR & Barcode Scanner di hape mu. Kemudian klik linknya dan isi surveynya menggunakan browser hape.
Jika mengalami kesulitan, silakan klik link berikut untuk mengisi survey
link survey pra pembelajaran
Kamis, 05 Juli 2018
Struktur Kurikulum SMK Revisi 2018
Tahun Pelajaran 2018/2019 telah tiba. Sudah merupakan kewajiban guru untuk update ilmu dan wawasan mengenai perkembangan Kurikulum yang akan dia ajarkan kepada siswanya. Untuk tahun 2018/2019 Ditjen PSMK telah mengeluarkan Spektrum dan Struktur Kurikulum terbaru, berikut ini view nya
- Spektrum Kurikulum SMK 2018/2019
- Struktur Kurikulum SMK 2018/2019
Senin, 02 Juli 2018
Soal Try Out UN Matematika SMK BPN 2018
Silakan kerjakan soal-soal dibawah ini
Isikan Nama dan Kelas Anda
Kerjakan dengan Jujur
Semoga Sukses...
Isikan Nama dan Kelas Anda
Kerjakan dengan Jujur
Semoga Sukses...
RPP Mapel Matematika SMA Kelas X
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Sekolah
|
:
|
SMA
|
Mata Pelajaran
|
:
|
Matematika Wajib
|
Kelas/Semester
|
:
|
X/ Ganjil
|
Tahun Pelajaran
|
:
|
2017 / 2018
|
Materi Pokok
|
:
|
Persamaan dan Pertidaksamaan Linear Satu Variabel yang Memuat Nilai
Mutlak
|
Alokasi Waktu
|
:
|
2 Minggu x 4Jam
pelajaran @ 45Menit
|
A.
Kompetensi
Inti
·
KI-1
dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif
sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan
internasional”.
·
KI
3:
Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah
konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya
di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu
menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan
Bersambung....
RPP Versi Full bisa dilihat di bawah ini
Silabus Matematika SMA Kelas X
SILABUS
MATA PELAJARAN
MATEMATIKA WAJIB
Alokasi waktu: 4
jam pelajaran/minggu
SEMESTER GANJIL
DAN GENAP
SMA INDONESIAKU JAYA
KELAS X (SEPULUH)
Kompetnsi inti
·
KI-1
dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan perilaku
jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),
bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif
sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat
dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan
internasional”.
·
KI
3:
Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
·
KI4: Mengolah,
menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah
keilmuan
Silabus edisi full bisa dilihat dan didownload dari link berikut
Blog Pertamaku
Alhamdulillah atas Karunia Allah SWT, hari ini blog pertama saya sudah release. Sebelumnya dibuat bingung cara membuat blog, sehingga malas untuk share ilmu via online. Semenjak mengikuti pelatihan Satu Guru Satu Blog yang merupakan salah satu kanal pelatihan IGI saya mendapatkan pencerahan yang luar biasa, walaupun pelatihannya tidak melalui tatap muka melainkan via daring Telegram.
Terimakasih kepada para instruktur yang ikhlas berbagi ilmunya. Semoga mendapat balasan kebaikan yang berlipat dari Allah SWT. Aamiin
Terimakasih kepada para instruktur yang ikhlas berbagi ilmunya. Semoga mendapat balasan kebaikan yang berlipat dari Allah SWT. Aamiin
Cara Instal Geogebra 5 3D
Kamu-kamu jangan ngaku Math Lovers deh jika belum pernah menggunakan software free yang
luar biasa ini. Dengan software ini kita bisa membandingkan hasil
hitungan manual kita dengan hasil perhitungan yang terkomputerisasi,
tentunya dengan tingkat kecepatan dan ketepatan yang sangat tinggi.
Workshop Online SAGUSABLOG (Satu Guru Satu Blog) GRATIS
Bismillah, kelas SAGUSABLOG (Satu Guru Satu Blog) telah dibuka, khusus anda anggota IGI (Ikatan Guru Indonesia) silakan gabung di grup telegram SAGUSABLOG dengan cara KLIK : https://goo.gl/IXCXfK untuk belajar bersama dengan rekan-rekan Guru Blogger di seluruh Indonesia, Kelas Online Perdana akan dimulai tanggal 22 Oktober 2016.
Syarat mengikuti Workshop Online SAGUSABLOG sangat mudah:
Syarat mengikuti Workshop Online SAGUSABLOG sangat mudah:
- Install aplikasi TELEGRAM di smartphone, laptop atau tablet anda.
- Tunjukan No KTA IGI (Ikatan Guru Indonesia) anda.
- Ikuti workshop online dengan hati senang dan bahagia sampai TUNTAS.
Langganan:
Postingan (Atom)